Peluang Usaha Lewat Internet

Posted by dddarmawan On Kamis, 17 Januari 2013 0 komentar

Apakah Anda sedang mencari peluang usaha lewat internet? Ada banyak cara agar kita bisa mendapatkan uang lewat internet dan yang lebih penting uang yang kita dapatkan ini halal.
Dengan perkembanan jaman sekarang ini, apalagi kecanggihan teknologi informatika peluang usaha tidak hanya dibidang usaha rill, tetapi dunia maya juga menawarkan berbagai macam peluang usaha. Beberpa peluang usaha dari tanpa modal sampai pakai modal yang relatif berbeda-beda dari modal kecil sampai pakai modal besar bisa kita dapatkan lewat internet ini.
Meskipun banyak peluang usaha yang bisa kita dapatkan lewat internet namun tetap membutukan tenaga dan pikiran kita atau dibutuhkan kerja keras dan keseriusan untuk mendapatkannya, jadi tidak ada yang instan, semuanya membutuhkan waktu dan usaha. Berikut beberapa peluang usaha di internet yang bisa menambah income diantaranya:

1. Blogging
Blogging adalah salah satu metode yang sekarang-sekarang ini mulai bayak dilirik. Uang yang dipatkan bisa dari iklan yang dipasang pada blog kita atau dengan mengikuti lomba blog dan masih banyak lagi yang lainnya.

2. Menjual  E-books
Anda dapat membuat E-books tentang apapun yang membantu memecahkan masalah pengunjung Anda.

3. Menjual Produk Secara Online
Jika Anda mempunyai kreativitas membuat sesuatu seperti kerajinan Anda dapat menjualnya secara online di website diataranya tokobagus.com, berniaga.com dan lain-lain atau bisa juga menjualnya lewat website yang anda buat sendiri.

4. Program Afiliasi
Dalam program afiliasi, Anda menjual produk orang lain dan Anda mendapatkan komisi. Anda dapat menemukan produk-produk diantaranya: busana muslim, elektonik, E-books dan masih banyak lagi yang lainnya.

5. Menterjemahkan Dokumen
Beberapa perusahaan, biasanya membutuhkan jasa penterjemah. Apabila Anda ahli dalam beberapa bahasa, Anda dapat mendapatkan bayaran dengan menterjemahkan dokumen secara online atau offline.

Mungkin intulah diantaranya  Peluang Usaha Lewat Internet yang bisa Anda geluti untuk menambah income Anda. Jangan lupa tidak ada yang mudah di dunia ini perlu banyak belajar dan kerja keras.

NB : Saya sarankan agar Anda yang baru menggeluti dunia internet memilih salah satu, agar Anda lebuh fokus......GOOD LUCK....